Archive for August, 2009

SSH lewat HP dengan Midp SSH

Cek email, eh ada trick bagus dari milis tanya-jawab linux.or.id.
Berikut hasil copas dari link yang ada.

Seringkali sebagai admin, sedang “enak – enak” berpergian [jalan – jalan dgn anak & istri], tiba – tiba ada masalah dengan server. Selain nggak bawa notebook [nggak punya / mosok jalan 2x mau bawa notebook ??], tetapi pasti bawa handphone khan, sebelum tahu cara ini saya biasanya segera pulang dan segera ke kantor [anak & istri dg sedih membatalkan acara]
Apa nggak ada cara lain ya ???

Jawabannya ada, yaitu aplikasi open source namanya Midp SSH [java based], dapat di download di http://xk72.com/midpssh/v1.6.0/midpssh-full.jar yang hanya dibutuhkan adalah koneksi GPRS dari operator HP.
Continue reading

tcp_wrappers

tcp_wrappers merupakan salah satu aplikasi firewall
Untuk konfigurasinya ada file /etc/hosts.allow dan /etc/hosts.deny

Contoh penggunaannya
Continue reading

Membuat Repository Lokal Untuk Fedora 10

Kali ini saya hanya coba sharing tentang bagaimana cara membuat repository local untuk fedora 10..
Hal yang harus disiapkan adalah DVD atau ISO Fedora 10..Didalam ISO tersebut sebenarnya ada paket-paket aplikasi untuk fedora 10..kalau kita explore foldernya, disitu terdapat folder Package dan repodata..Nah agar kita install aplikasi tidak melalui DVD atau iso tersebut kita copy saja DVD atau iso tersebut ke harddisk kita. Dalam hal ini saya menggunakan DVD yang didapat dari Info Linux..Copy seluruh isi DVD ke folder apa saja ( dalam hal ini saya copy ke /home/adit/Repo )
Continue reading